Kementerian BUMN
PERURI Tingkatkan Kapasitas Digital UMKM Lewat Program PRISMA
- calendar_month Rab, 10 Des 2025
- 0Komentar
MAJALAHMERAHPUTIH.COM – PERURI kembali menunjukkan komitmennya dalam memperkuat kemampuan digital masyarakat melalui program Peruri Literasi dan Edukasi Masyarakat Digital (PRISMA). Inisiatif yang merupakan bagian dari program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) ini digelar di Melting Pop, M Bloc Space Jakarta pada Selasa (9/12), dan berfokus membantu pelaku UMKM beradaptasi serta berkembang di lingkungan digital […]
Wujudkan Swasembada Energi, BAKN Telaah Tata Kelola Pelistrikan Nasional
- calendar_month Jum, 14 Nov 2025
- 0Komentar
MAJALAHMERAHPUTIH.COM – Badan Akuntabilitas Keuangan Negara (BAKN) DPR RI menetapkan langkah strategis untuk memulai penelaahan terhadap tata kelola pelistrikan nasional. Keputusan ini diambil melalui rapat internal yang telah disetujui pimpinan DPR RI, sebagai dukungan terhadap program utama pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dalam mewujudkan swasembada energi nasional. Wakil Ketua BAKN DPR RI, Herman Khaeron, menjelaskan bahwa […]
Kementerian BUMN Gelar Workshop AI dan Komunikasi, SIAPKAN FUNGSI KOMUNIKASI BUMN DARI PUSAT HINGGA UNIT TERKECIL HADAPI ERA DIGITAL
- calendar_month Ming, 23 Feb 2025
- 0Komentar
MAJALAHMERAHPUTIH.COM – Kementerian BUMN berhasil menyelenggarakan workshop bertema “Komunikasi Melalui Media Sosial dengan Optimasi AI” di Khas Hotel, Semarang, pada 1-2 Februari 2025. Workshop ini diikuti oleh 124 peserta yang berasal dari berbagai wilayah di Indonesia, termasuk Semarang, Yogyakarta, dan Jakarta, yang terdiri dari staf terkait komunikasi, influencer, dan Social Media Rangers BUMN. Melalui workshop […]

